Widget Recent Post Dengan FeedBurner adalah widget blogger yang menampilkan judul posting (Post Title) dari beberapa posting yang baru-baru ini dipublikasikan ke blog. Ada bermacam-macam bentuk dari widget recent post, akan tetapi kali ini saya hanya akan memberikan tutorial tentang cara membuat Recent Post dengan FeedBurner.

Apa keuntungan dari memasang widget Recent Post Dengan FeedBurner? Keuntungan atau mamfaat dari memasang Widget Recent Post Dengan FeedBurner adalah:
  • Mudah untuk dipasang dan dikostumisasi
  • Memiliki tampilan yang indah
  • Loading dari widget Recent Post Dengan FeedBurner sangat cepat

Cara Membuat Recent Post Dengan FeedBurner

  1. Sign In di akun FeedBurner sobat
  2. Klik Feed Title
  3. Di bagian menu horizontal akun FeedBurner sobat, klik Publicize
  4. FeedBurner,Feed Burner,FeedBurner recent Post,Recent Post,BuzzBoost,BuzzBoost recent post
  5. Lalu klik BuzzBoost.
  6. Kalau BuzzBoost sobat blogger belum diaktifkan, aktifkan terlebih dahulu.
  7. Copy Kode BuzzBoost yang di dapat.
  8. Tanpa menutup laman FeedBurner, silahkan lanjutkan dengan proses di bawah ini!

Cara Memasang Widget Recent Post Dengan FeedBurner


  1. Sign In di blogger.com
  2. Pada menu Drop Down, pilih Layout
  3. Klik Add a Gadget dan Pilih HTML/JavaScript
  4. Copy Paste kode yang didapat pada kolom yang tersedia
  5. Simpan Widget feedBurner sobat

Tambahan:
Untuk melakukan kostumisasi tampilan Widget Recent Post ini, silahkan rubah setting yang ada
  1. Number of items to display adalah Jumlah judul Posting yang ditampilkan
  2. Display feed title : Apakah judul Feed akan ditampilkan apa tidak
  3. Display favicon : Menampilakan Ikon Blog di Widget Recent Post
  4. Display item author name : Menampilkan Nama Pemilik blog
  5. Display item content : Untuk menampilkan jumlah teks dalam konten
  6. Display item publication date : menampilkan waktu atau tanggal dipublikasikannya postingan
  7. Show linked media from a podcast : Menampilkan Media Podcast yang berhubungan
  8. Display link to feed : Menampilkan Link Feed
Advertisment
** Share nya Jangan Lupa Ya.. Salam,salam **

Saya hanya blogger biasa yang suka kutak-katik blogger, senang belajar dan berbagi pengetahuan dan pengalaman dengan yang lain. Blog ini hasil dari source mas Septi Rosidi, semoga dapat bermanfaat untuk semua. Silahkan masukan email Anda pada kotak di bawah ini untuk mendapatkan update artikel dari semujursite.


0 komentar:

Posting Komentar

 
Top